Selamat sore, maaf mengganggu saya mau tanya. Saya pasien berobat jalan dengan diagnosa tumor tulang. Sudah menjalani operasi amputasi. Beberapa waktu yang lalu, ketika jadwal kontrol tidak bisa datang karena kondisi kurang baik dan rumah jauh. Sekarang sudah baik kondisi saya, tetapi bagaimana caranya untuk bisa kontrol ? Rujukan dari RSUD tempat saya di rujuk ke RS ortopedi solo sudah habis. Terus jadwal kontrol dari RS orthopedi sudah kelewat jauh. Mohon petunjuknya bagaimana seharusnya saya. Terimakasih..
Search
Berita Terbaru
- RSO Soeharso menerima kunjungan Sains Teknologi Universitas Borneo Lestari
- Antusiasme Siswa SMA Batik 1 Surakarta mengikuti Sosialisasi Menabung Tulang Sejak Dini dan Pengenalan Senam Osteodance
- Apa sih itu Cidera Siku dan Mengapa sering terjadi pada Olahragawan?
- Kunjungan Studi Banding: RS Islam Jakarta Cempaka Putih Jalin Kerjasama RSPPU RSO Soeharso Surakarta
- Grand Opening Klinik Eksekutif Wijaya Kusuma, “Komitmen Nyata RSO Soeharso Wujudkan Pelayanan Prima”.